VISI

“Menjadi Program Studi Manajemen Informasi Kesehatan yang menghasilkan Lulusan yang Profesional, Unggul, dalam Berbudaya dalam Informatika Kesehatan Masyarakat”

MISI

1. Menyelenggarakan pendidikan MIKES yang menghasilkan lulusan Sarjana Manajemen Informasi kesehatan yang profesional, unggul, dan berbudaya dalam Informatika Kesehatan Masyarakat.
2. Menyelenggarakan dan mengembangkan penelitian MIKES dan informatika kesehatan masyarakat yang tepat guna dan bermanfaat bagi derajat kesehatan masyarakat.
3. Menyelenggarakan pengabdian masyarakat sesuai dengan perkembangan dunia MIKES dan informatika kesehatan masyarakat
Manajemen Informasi Kesehatan

Informatika Kesehatan Masyarakat merupakan Penerapan ilmu komputer dan teknologi informasi secara sistematis dalam praktek, penelitian dan pembelajaran kesehatan masyarakat. “The systematic application of information and computer science and technology to public health practice, research, and learning”. Berkembangnya teknologi saat ini pada teknologi industri 4.0 sehingga adanya literasi baru meliputi literasi data, literasi teknologi, dan literasi manusia yang membuat masyarakat mengalami transisi dari offline ke online dalam pemanfaatan IT pun meningkat termasuk di bidang kesehatan untuk mengumpulkan, mengolah, menganalisis, menyajikan, dan menyimpan Data Kesehatan dengan cepat, tepat, dan akurat untuk akses pelayanan kesehatan kepada Masyarakat.

Badge Terakreditasi
Career Image

PROYEKSI KARIER

  • > Dinas Kesehatan
  • > Puskesmas
  • > Auditor Coding klinis
  • > Analisis Data Kesehatan
  • > Enterpreneurship